Apa itu Ziddu memang sering dilontarkan oleh pengguna internet. Walaupun ziddu sekarang ini sudah mencapai posisi 200-an peringkat dunia, tetapi masih banyak pihak yang sebenarnya belum mengetahui apa itu ziddu. Nah, untuk ini saya ingin beritahukan kepada anda apa itu Ziddu, situs ini adalah situs penyedia hosting untuk file berupa gambar, video, zip, flash dan segala macam file. Kamu bisa simpan file secara gratis, upload maupun download. jadi, bisa dikatakan kalau ziddu adalah sebuah hosting file gratis yang juga memberikan uang ekstra kepada pengguna. Tiap member akan memperoleh beberapa cent ketika file yang disimpannya di ziddu didownload oleh orang lain. Untuk itulah, jadi kalau ziddu itu adalah sebuah hosting yang berfungsi ganda, sebagai media storage online gratis maupun sebagai sarana mencari uang dari file upload kita. Bagaimana hitung-hitungannya? anda akan di bayar sebesar $0.001 dari setiap file yang di download dan komisi akan di bayarkan melalui paypal atau money bookers apabila pendapatan minimal sudah mencapai $10. Masih mau ngitung :
10000 Unique Downloads: $10 USD
50000 Unique Downloads: $50 USD
100000 Unique Downloads: $100 USD
500000 Unique Downloads: $500 USD
1000000 Unique Downloads: $1000 USD
Selain dari file yang di download, kesempatan mendapatkan dollar bisa juga melalui affiliasi atau mengajak orang lain untuk bergabung di ziddu.com. Besarnya komisi dari setiap refferal yang berhasil kita ajak adalah sebesar $0.10. Bagaimana cara mengajak orang lain supaya gabung di ziddu.com? caranya tentu banyak, bisa melalui email ke teman-teman anda (tapi jangan jadi spam dhenk) atau yang lebih efektif pakai blog atau situs.
50000 Unique Downloads: $50 USD
100000 Unique Downloads: $100 USD
500000 Unique Downloads: $500 USD
1000000 Unique Downloads: $1000 USD
Anda juga mendaftar di banner di bawah ini